• Redaksi
  • Pedoman
  • Hubungi
  • Karir
  • Iklan
  • Policy
  • Disclaimer
Minggu, 7 Maret 2021
Penanews.id
  • Nasional
  • Nusantara
  • Madura
  • Jatim
  • Tekno
  • Wisata & Kuliner
  • Olahraga
  • Ekonomi
  • Opini
  • Jepret
Tidak ditemukan
Lihat Semua
  • Nasional
  • Nusantara
  • Madura
  • Jatim
  • Tekno
  • Wisata & Kuliner
  • Olahraga
  • Ekonomi
  • Opini
  • Jepret
Tidak ditemukan
Lihat Semua
Penanews.id
Tidak ditemukan
Lihat Semua
Beranda Ekonomi

Cara Jokowi Ajak Sandiaga Uno Jadi Menteri

Rabu, 23 Desember 2020 12:51
di Ekonomi
0 0
0
39
Dilihat
FacebookTwitterWhatsApp
Penanews.id

penanews.id, JAKARTA -Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno bercerita ihwal penunjukan dirinya sebelum resmi masuk Kabinet Jokowi. Ia pertama kali dihubungi oleh Menteri Sekretaris Negara Pratikno pada Jumat pekan lalu.

Ketika itu, pria yang akrab disapa Sandi ini masih dalam masa penyembuhan usai dinyatakan positif Covid-19 pada 7 Desember 2020. Saat itu, kata Sandi, pesan dari Pratikno bahkan terselip.

Baca Juga:

UU Ciptakan Kerja Berlaku, Jokowi Ubah Cara Hitung Upah Buruh

Soal Isu Reshuffle Jilid II, Jokowi Jawab Begini

“Karena banyak sekali yang mendoakan dan mengirim pesan, terselip-selip, ternyata ada satu pesan dari Pak Pratik (Pratikno), kira-kira Jumat minggu lalu,” ujar Sandiaga Uno di Istana Negara, Jakarta pada Rabu, 23 Desember 2020.

Sandiaga Uno kemudian menjelaskan isi pesan utusan presiden itu. “Bismillah, Mas,” ujar Sandi menirukan bunyi pesan Pratikno. Sandi mengira pesan itu terkait doa untuk kesembuhan dirinya. Lalu Sandi membalas, “Bismillah, Pak,” lanjut Sandi.

Setelah itu, lanjut Sandi, ada Kepala BIN Budi Gunawan dan Menteri BUMN Erick Thohir menghubunginya juga. Namun, Sandi tidak merinci isi pesan dari Budi Gunawan (BG) dan Erick Thohir.

Yang jelas, setelah mendapat pesan dari BG dan Erick, Sandi berpikir bahwa pesan yang dikirimkan Pratikno menjadi rancu. Ia jadi berpikir ulang apakah pesan itu ditujukan untuk kesembuhannya atau berisi pesan lain.

“Konfirmasi yang firm itu baru hari Senin. Pak Praktik mengabarkan kemungkinan akan dipanggil, kemungkinan akan diminta menghadap Senin sore atau Selasa,” ujar Sandi.

Selasa pagi, 22 Desember 2020, Sandiaga Uno dihubungi untuk menghadap ke istana pada sore hari yang sama, pukul 15.00. “Tanpa informasi lain, hanya mengenakan baju putih,” ujarnya. Jadilah hari ini, Sandi dilantik menjadi Menparekraf.

 

Sandiaga Uno merupakan Cawapres Prabowo Subianto, lawan Jokowi di Pemilihan Presiden 2019. Usai kalah di Pilpres, Prabowo merapat ke kabinet Jokowi, sementara Sandiaga Uno menegaskan sikap akan berada di luar pemerintahan.

Menurut Sandiaga ketika itu, check and balance sangat penting di tengah koalisi pemerintah yang gemuk ini. “Oposisi itu betul-betul dibutuhkan. Dan saya sangat betul-betul terhormat dapat kesempatan untuk menjadi oposisi dan terus mengontrol mengawasi kinerja pemerintah memberikan masukan,” ujar Sandiaga Uno di Kemang Village, Jakarta pada Sabtu, 13 Juli 2019.

Sandi mengaku sangat komitmen terhadap demokrasi. Oleh sebab itu, “(Saya) harus berani setia mengawal pembangunan ini sebagai oposisi,” ujar dia.

sumber: tempo.co

Tags: JokowiSandiaga Uno
BagikanTweetKirim

Berita Terkait

Prediksi Bisnis Pom Bensin Akan Sunset, Erick Thohir: Bukan Nakut-nakutin!

Prediksi Bisnis Pom Bensin Akan Sunset, Erick Thohir: Bukan Nakut-nakutin!

13 jam yang lalu
10
Ironi Ditjen Pajak: Tunjangan Rp 125 Juta, Kok Masih Terima Siap?

Ironi Ditjen Pajak: Tunjangan Rp 125 Juta, Kok Masih Terima Siap?

1 hari yang lalu
14
Ini Alasan Ketua PBNU Ditunjuk Jadi Komisaris Utama PT KAI

Ini Alasan Ketua PBNU Ditunjuk Jadi Komisaris Utama PT KAI

2 hari yang lalu
6
Anda Pakai Ponsel Huawei, Begini Sejarah Perusahaan China Ini

Anda Pakai Ponsel Huawei, Begini Sejarah Perusahaan China Ini

1 minggu yang lalu
5
Kisah Nasabah Bumiputera yang Kepayahan Biaya Hidup di Masa Sulit

Kisah Nasabah Bumiputera yang Kepayahan Biaya Hidup di Masa Sulit

1 minggu yang lalu
25
UU Ciptakan Kerja Berlaku, Jokowi Ubah Cara Hitung Upah Buruh

UU Ciptakan Kerja Berlaku, Jokowi Ubah Cara Hitung Upah Buruh

2 minggu yang lalu
14
Berikutnya
Gusdurian Bangkalan, Gelar Haul Gus Dur ke-XI

Gusdurian Bangkalan, Gelar Haul Gus Dur ke-XI

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Trending
  • Comments
  • Terbaru
Mati Satu Tumbuh Seribu: IndoXX1 Tutup, Ini Dua Situs Penggantinya!

Mati Satu Tumbuh Seribu: IndoXX1 Tutup, Ini Dua Situs Penggantinya!

2 Januari 2020
Seorang Anak Membacok Selingkuhan Ibunya Hingga Tewas di Bangkalan

Seorang Anak Membacok Selingkuhan Ibunya Hingga Tewas di Bangkalan

27 April 2020
Warga Blega Positif Corona versi Tes PCR, Baru Datang dari Jakarta

Warga Blega Positif Corona versi Tes PCR, Baru Datang dari Jakarta

3 April 2020
Polisi Bangkalan Ungkap Kasus Begal Online, Modusnya Jual Motor Murah di Facebook

Polisi Bangkalan Ungkap Kasus Begal Online, Modusnya Jual Motor Murah di Facebook

8 Januari 2021
Kenali eSIM Sebelum Membeli iPhone 11

Kenali eSIM Sebelum Membeli iPhone 11

21
Pendidikan Ekstra Kurikuler Sebagai Pendidikan Membentuk Karakter Siswa Sejak Dini

Pendidikan Ekstra Kurikuler Sebagai Pendidikan Membentuk Karakter Siswa Sejak Dini

15
Pikap Seruduk Truk di Suramadu, Sopir dan Kenek Tewas

Pikap Seruduk Truk di Suramadu, Sopir dan Kenek Tewas

7
Kecanduan Hubungan Intim, Janda 3 Anak Melakukan Hubungan Intim Sehari 5 Kali Tidak Puas

Kecanduan Hubungan Intim, Janda 3 Anak Melakukan Hubungan Intim Sehari 5 Kali Tidak Puas

6
Lewat Rapimnas, Golkar Tolak Revisi UU Pemilu

Lewat Rapimnas, Golkar Tolak Revisi UU Pemilu

6 Maret 2021
Prediksi Bisnis Pom Bensin Akan Sunset, Erick Thohir: Bukan Nakut-nakutin!

Prediksi Bisnis Pom Bensin Akan Sunset, Erick Thohir: Bukan Nakut-nakutin!

6 Maret 2021
Tentang ‘Kakak Pembina’ Moeldoko

Tentang ‘Kakak Pembina’ Moeldoko

6 Maret 2021
Kisah Inspiratif, Seorang Advokat Yang Dibayar Dengan Gorengan

Kisah Inspiratif, Seorang Advokat Yang Dibayar Dengan Gorengan

5 Maret 2021
  • Redaksi
  • Pedoman
  • Hubungi
  • Karir
  • Iklan
  • Policy
  • Disclaimer

© 2019 @Penanews.id All Rights Reserved

  • Nasional
  • Nusantara
  • Madura
  • Jatim
  • Tekno
  • Wisata & Kuliner
  • Olahraga
  • Ekonomi
  • Opini
  • Jepret

© 2019 Penanews.id All right reserved.

Login to your account below

Forgotten Password?

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In